Indahnya Warna Burung Kakak Tua Merah


Kakak Tua merupakan jenis burung yang sangat bagus warnanya, keaneka ragaman warna burung ini merupakan daya tarik yang luar biasa dan keindahan satwa yang tidak tergantikan di banyak taman safari maupun kebun binatang. Gembala News begitu simpatik dengan keberadaan burung kakak tua di Indonesia, mulai Kakak Tua Putih hingga Kakak Tua Merah.

Meskipun kami menyebutnya ini adalah kakak tua merah (karena bulunya dominan berwarna merah) namun sebenarnya bulu burung ini beraneka warna mulai merah, kuning, hijau biru, orange, hitam yang tumbuh halus disekujur tubuh mulai kepala hingga ekor. 

Warna warni yang mencolok seakan memberi kesan bahwa kehidupan ini memang terdiri dari banyak perbedaan warna, nasib dan keaneka ragaman lainnya. Untuk itu sebagai warga negara yang mencintai kedamaian wajib untuk menjunjung tinggi persaudaraan dan wajib untuk melestarikan kebinekaan itu. 

Kakak Tua Merah memang sangat indah, hal ini terbukti dari antusiasme pengunjung yang terus memadati sekeliling burung kakak tua saat kami berkunjung ke kebun binatang Surabaya. Karena penasaran dengan keanekaragaman warna burung kakak tua itulah akhirnya kami juga ingin berbagi untuk pengunjung Gembala News tentang aneka potret kakak tua merah.

Lihatlah keindahan warna burung kakak tua merah dibawah ini






Bagaimana? warna-warna yang eksotis bukan...
Karena Gembala News adalah pecinta aneka burung maka untuk menemukan berbagai jenis burung peliharaan dan burung hias lainnya temukanlah hanya disini


0 comments:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Tentang Artikel ini...

Followers




Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Infoting | Bloggerized by Putera Gembala