Yamaha X Ride | Harga dan Spesifikasinya

Yamaha Motor Indonesia memperkenalkan sebuah motor matic terbaru dengan nama Yamaha X Ride yang memiliki kemampuan touring di daerah xtreme. Tampak dalam screen shootnya Yamaha X Ride mampu beroperasi di jalan berlumpur bahkan tanjakan terjal. Beberapa pengamat menyebutkan bila X ride ini merupakan seri motor matic trail. Mesin motor berkapasitas 115cc diyakini memiliki power yang cukup untuk menaklukkan area off the road. Tertarik dengan Yamaha X Ride? kali ini Gembala news akan share Informasi Harga dan Spesifikasi Yamaha X Ride.



Spesifikasi Yamaha X Ride

Mesin

    Tipe Mesin : 4 Langkah, 2 Valve SOHC, Berpendingin Kipas
    Jumlah / Posisi Silinder : Cylinder Tunggal / Mendatar
    Volume Silinder : 113,7 cc
    Diameter x Langkah : 50,0 × 57,9 mm
    Perbandingan Kompresi : 9,3 : 1
    Daya Maksimum : 7,75 kW / 8500 rpm
    Torsi Maksimum : 8,5 Nm (0,87 kgf-m) / 7000 rpm
    Sistem Starter : Electric Starter dan Kick Starter
    Sistem Pelumasan : Basah
    Kapasitas Oli Mesin : Total : 0,85 Liter / Penggantian Berkala : 0,74 Liter
    Sistim Bahan Bakar : Injeksi – Fuel Injection System (YMJET-FI)
    Tipe Kopling : Kering, Kopling Sentrifugal
    Tipe Transmisi: V-belt Otomatis
    Pola Pengoperasian Transmisi : CVT Otomatis

Rangka

    Tipe Rangka : Pipa Baja Tulang Bawah / Steel Tube Underbone
    Suspensi Depan : Teleskopik
    Suspensi Belakang : Unit Swing, Suspensi Tunggal
    Ukuran Ban Depan : 70/90-14M/C 34P
    Ukuran Ban Belakang : 100/70-14M/C 51P
    Rem Depan : Cakram
    Rem Belakang : Tromol

Dimensi

    Panjang x Lebar x Tinggi : 1.880 mm x 745 mm x 1.085 mm
    Jarak Sumbu Roda : 1.275 mm
    Jarak Terendah Ke Tanah : 152 mm
    Tinggi Tempat Duduk : 780 mm
    Berat Isi : 98 kg
    Kapasitas Tangki Bensin : 4,8 Liter

Kelistrikan

    Sistem Pengapian : TCI (Transistor Control Ignition)
    Battery : YTZ4V / GTZ4V (MF Battery)
    Busi : CR6HSA (NGK) / U20FSR-U (DENSO)

Harga Yamaha X Ride : Rp. 14.400.000,-

Itulah informasi terbaru dari Gembala news tentang harga dan spek motor Yamaha X Ride, semoga bisa menjadi informasi yang berguna untuk pengunjung setia Gembala news. Kesimpulan dari admin  bahwa yamaha x ride  ini memiliki kemiripan dengan Honda Beat meskipun sebenarnya ini berbeda.

Followers




Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Infoting | Bloggerized by Putera Gembala